dipasang oleh dawil
di akademik,akademik

UNY Scientific Fair 2018
Kompetisi telah berakhir

UNY Scientific Fair 2018

Universitas Negeri Yogyakarta 2341

merupakan lomba karya tulis ilmiah yang diadakan oleh Universitas Negeri Yogyakarta, tema utama yang dibawakan di kompetisi ini adalah "Optimalisasi Peran Pemuda dalam mengembangkan SDM dan SDA guna mewujudkan Indonesia mandiri" #uny #universitasnegeriyogyakarta #unysef2018.

Pendaftaran Ditutup0
Perhatian! Di kompetisi ini, Kompetisi Id hanya berlaku sebagai Media Publikasi. Jika ada pertanyaan lebih lanjut mengenai kompetisi ini silahkan sampaikan langsung ke kontak yang tersedia tab kontak.

Peraturan Kompetisi

Sebelum mengikuti kompetisi ini, wajib untuk membaca dan mentaati setiap peraturan yang berlaku

SUB TEMA :
  • kesehatan 
  • ekonomi kreatif
  • pendidikan berkualitas
  • sosial bidaya
  • teknologi dan energi
  • lingkungan
TIMELINE :
  • Pengumuman abstrak : 1 - 24 Februari 2018
  • Pengumuman lolos abstrak : 5 Maret 2018
  • Pembayaran dan pengumpulan full paper untuk gelombang 1 : 6 Maret - 18 Maret 2018.
  • Pembayaran dan pengumpulan full paper gelombang 2 : 19 Maret - 26 Maret 2018.
  • Pengumuman finalis : 4 April 2018.
  • Batas pembayaran registrasi finalis : 25 April 2018.
  • Technical Meeting : 27 April 2018.
  • Presentasi : 28 April 2018.
  • Fieldtrip : 28 April 2018
  • Seminar Nasional : 29 April 2018.
KETENTUAN PESERTA :
  • Peserta terdaftar sebagai mahasiswa aktif D3 / S1 di perguruan tinggi di Indonesia, dan bisa dibuktikan dengan scan kartu mahasiswa ketika proses pendaftaran.
  • Tim peserta terdiri dari minimal 2 orang dan maksimal 3 orang dengan 1 orang sebagai ketua dan yang lain adalah kelompok.
  • Para anggota kelompok juga bisa berasal dari program studi yang  berbeda tetapi masih dalam perguruan tinggi yang sama.
  • Satu orang dapat bergabung dalam 2 tim yuang berbeda, tetapi hanya diperbolehkan untuk menjadi 1 ketua dalam satu karya.
  • Karya yang dikirim adalah karya asli (orisinil) dan tidak terdapat unsur plagiarism didalamnya, belum pernah dipublikasikan / belum pernah menjadi juara pada event lainnya.
BIAYA PENDAFTARAN :
Untuk jadwal masing-masing gelombang, silahkan cek di timeline diatas. 
  • Gelombang 1 : Rp 100.000,- / karya
  • Gelombang 2 : Rp 120.000,- / karya
FORMAT PAPER : 
SIlahkan cek di link berikut untuk mendapatkan data lengkap seputar kompetisi ini : < https://goo.gl/LhNhgy >

Kunjungi website kompetisi
unyuniversitas negeri yogyakartaunysef 2018

Rp 7 jutatotal hadiah

2341kunjungan

6 tahun laluDeadline (24 Februari 2018)

5 tahun laluPengumuman (29 April 2018)


Kompetisi ini bersifat

Garansi


alert.. !
Kompetisi.id Logo Loader
Klik di mana saja untuk keluar