dipasang oleh kindo
di karya tulis,karya tulis

Sayembara Penulisan Karya Ilmiah Populer
Kompetisi telah berakhir

Sayembara Penulisan Karya Ilmiah Populer

Kantor Bahasa Kepulauan Riau 2666

Halo, Sahabat Bahasa! Kantor Bahasa Provinsi Kepulauan Riau melaksanakan Sayembara Penulisan Karya Ilmiah Populer. Baca keterangan lengkapnya pada poster.

1
Perhatian! Di kompetisi ini, Kompetisi Id hanya berlaku sebagai Media Publikasi. Jika ada pertanyaan lebih lanjut mengenai kompetisi ini silahkan sampaikan langsung ke kontak yang tersedia tab kontak.

Peraturan Kompetisi

Sebelum mengikuti kompetisi ini, wajib untuk membaca dan mentaati setiap peraturan yang berlaku

Syarat dan Ketentuan :

  • Sayembara terbuka untuk seluruh masyarakat yang berdomisili di Provinsi Kepulauan Riau tanpa batasan usia dibuktikan dengan identitas diri (KTP/KTM/KK/surat keterangan lain yang menyatakan bahwa peseta berdomisili di Kepulauan Riau).
  • Peserta hanya dapat mengirim satu naskah.
  • Naskah pernah dipublikasikan di laman (maksimal satu bulan sebelum penyerahan berkas) dibuktikan dengan tautan laman.
  • Naskah belum pernah atau tidak sedang mengikuti lomba.
  • Naskah dilengkapi surat pernyataan yang menyatakan bahwa naskah merupakan karya asli (bermaterai Rp10.000). Surat pernyataan bisa didapatkan di http://ringkas.kemdikbud.go.id/SPernyataanKeaslian
  • Sistematika esai:
    • judul esai ditulis dengan huruf kapital ukuran 14;
    • substansi penulisan esai meliputi judul, pendahuluan, analisis (pembahasan), dan penutup;
    • c. naskah ditik sepanjang 4--8 halaman, huruf Times New Roman 12, spasi 1,5, margin atas dan kiri 4, dan margin kanan dan bawah 3 cm;
    • naskah tidak mengandung unsur pornografi dan SARA.
  • Naskah dikirim ke panitia berupa salinan lunak (soft file) dalam bentuk MS Word dan PDF serta dilampiri biodata peserta, foto, dan identitas diri.
  • Hak cipta ada pada penulis, sedangkan hak penerbitan ada pada Kantor Bahasa Provinsi Kepulauan Riau.
  • Keputusan hasil penjurian bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
  • Panitia berhak mendiskualifikasi karya yang melanggar ketentuan.

Pengiriman Naskah

Naskah dikirim ke panitia sayembara penulisan karya ilmiah populer tahun 2022 melalui link berikut http://ringkas.kemdikbud.go.id/SayembaraPenulisan


Kunjungi website kompetisi
kantorbahasakeprikeprikepulauan riaukarya tulis

Rp 9 jutatotal hadiah

2666kunjungan

2 tahun laluDeadline (13 Februari 2022)

2 tahun laluPengumuman (28 Februari 2022)


Kompetisi ini bersifat

Garansi


alert.. !
Kompetisi.id Logo Loader
Klik di mana saja untuk keluar